Kamis, 30 November 2017

Kawista Buah Cola Dari Jawa

Kawista Buah Cola Dari Jawa
Kawista Buah Cola Dari Jawa Pohon kawista (Limonia acidissima) banyak ditemukan oleh kita di daerah Rembang, Pati, Jepara dan Demak. Penduduk sekitar biasa menanam pohon ini di pekarangan rumah. Penggemar tanaman hias memanfaatkan pohon kawista sebagai bakalan bonsai....
Continue reading

Carica Papaya Angin Segar bagi Bisnis Pepaya

Carica Papaya Angin Segar bagi Bisnis Pepaya
Buah Carica Papaya Carica Papaya Angin Segar bagi Bisnis Pepaya Berbisnis dengan buah pepaya lokal sudah biasa. Namun, lain halnya jika berbisnis dengan saudara dari buah pepaya ini, carica papaya namanya. Carica papaya ini memang benar-benar saudara dari buah pepaya....
Continue reading

Rabu, 29 November 2017

Bambu Pesona Taman Tropis

Bambu Pesona Taman Tropis
Bambu Pesona Taman Tropis Pemanfaatan bambu sebagai tanaman hias semakin banyak peminatnya. Menggunakan bambu sebagai tanaman hias, dapat disesuaikan dengan luas lahan. Untuk lahan yang berukuran luas dan memanjang, pohon bambu dapat digunakan sebagai pagar. Jika taman...
Continue reading

Berbagai Manfaat Lidah Buaya

Berbagai Manfaat Lidah Buaya
Manfaat Lidah Buaya Tanaman lidah buaya sudah sangat di kenal oleh masyarakat dunia sejak ribuan tahun lalu. Tanaman yang dalam istilah latin di sebut aloe vera ini tak hanya sebagai tanaman hias tetapi juga menjadi tanaman obat. Khasiat lidah buaya ternyata dapat meliputi...
Continue reading

Tanaman Hias di Rumah

Tanaman Hias di Rumah
Hijau Indah Tanaman Hias Taman yang hijau di pekarangan selain dapat mempercantik rumah, juga dapat menghilangkan stres. Segala kepenatan hilang tak hanya ketika memandanginya, tapi juga ketika merawatnya. Memelihara tanaman dipercaya dapat mendatangkan banyak manfaat....
Continue reading

Senin, 27 November 2017

Durian Merah di Jawa Timur

Durian Merah di Jawa Timur
Durian Merah Buah durian merupakan tumbuhan buah berbentuk pohon yang hidup di daerah tropis. Saat ini terdapat banyak jenis buah durian namun ada salah satu buah durian yang aneh yaitu durian merah. Berbeda dengan dengan buah durian lainnya, durian merah ini memang...
Continue reading

Manfaat Cendawan Mikoriza Arbuskula dalam Pertumbuhan Pohon Jati

Manfaat Cendawan Mikoriza Arbuskula dalam Pertumbuhan Pohon Jati
Mikoriza Arbuskula Jati Pohon jati menuntut persyaratan agroklimat dan lingkungan yang ideal agar kayunya bermutu tinggi. Pohon jati banyak ditemui di daerah berkapur dan gersang. Kondisi lingkungan yang seperti ini sangat menunjang untuk terbentuknya lingkaran batang...
Continue reading
Page 1 of 3123Next »